Cara menggunakan voucher

Fore 1st Anniversary (potongan harga 20.000)
min transaksi 35rb

pada aplikasi Fore Coffee:

1. Klik “Order Now!” di halaman Home.

2. Pilih minuman favorit kamu dan klik “View Cart”.

3. Klik tab “Voucher” untuk memilih voucher yang kamu inginkan .

4. Pilih voucher Fore 1 tahun (Diskon 20.000 dengan min transaksi 35.000)

5. Pilih metode pembayaran menggunakan DANA untuk mendapatkan cashback 30% di aplikasi DANA. ( Maksimal 1x cashback/user/merchant/minggu. maks. Rp 15.000 untuk DANA Premium dan Rp 10.000 untuk akun DANA. Akun DANA Premium adalah akun yang sudah terverifikasi datanya. Akun DANA adalah akun yang belum melakukan verifikasi data).

6. Selesaikan transaksi kamu dan dapatkan cashback di aplikasi DANA. Enjoy!