Dari Balik Mesin Kopi: Serunya Jadi Barista Fore Coffee!
Beberapa dari kamu mungkin sudah tahu siapa dan apa tugas seorang barista. Namun, bagi yang belum paham, barista adalah ahli yang bertugas untuk membuat minuman kopi, contohnya espresso, di kedai kopi maupun coffee shop. Nah, di artikel kali ini, kamu bakal mengetahui keseruan menjadi barista Fore Coffee dari Chaesar yang telah memulai kariernya di bidang […]